0
2526

Gallery Ninja 300 Special Edition

Last Updated on October 24, 2014 by

GILAMOTOR.com – Gaya stripingnya mengadopsi livery motor balap WSBK Ninja ZX-10R tunggangan Tom Syker dan Loris Baz. Makanya Kawasaki luncurkan Ninja 300 ABS 2014 ini sebagai motor edisi khusus.

Ninja 300 disematkan beberapa teknologi premium Kawasaki dan sistem rem ABS adalah salah-satunya. Tapi model ini baru ada di Eropa. Soalnya ini motor tinggi peminat sementara di Indonesia belum ada, masih yang 250cc aja. Kawasaki menyediakan Ninja 300 SE ini untuk versi ABS dan non ABS.